Pages

Sunday, April 21, 2019

Perban Dibuka, Begini Penampakan Kaki Bengkak Syahrini

Dalam Instagram Story-nya, Syahrini mengunggah video singkat yang menunjukkan kondisi kakinya saat ini. Ia memperlihatkan luka di kakinya yang sudah mulai mengering, meskipun masih bengkak di bagian betis dan juga pergelangan kakinya.

Sebelumnya, meski kakinya terluka namun istri Reino Barack itu  tetap memaksakan diri untuk berjalan menuju TPS untuk mencoblos pada Pemilu 2019.

Let's block ads! (Why?)

https://www.liputan6.com/showbiz/read/3946489/perban-dibuka-begini-penampakan-kaki-bengkak-syahrini

No comments:

Post a Comment