Nah Kerajaan Inggris berbeda dengan kebanyakan orang dalam mendapatkan penghasilan yang umumnya dari pekerjaan yang dilakukan sehari-hari.
Dirangkum detikcom, Kamis (9/1/2020), Ratu Elizabeth II dan keluarga kerajaan Inggris memiliki banyak sumber pendapatan. Berdasarkan laporan dari The Sunday Times, kekayaan pribadi Sang Ratu diperkirakan mencapai £ 360 juta atau US$ 470 juta, atau sekitar Rp 6,8 triliun (kurs Rp 14.000).
Sang Ratu dan pewaris takhtanya, Pangeran Charles, menerima sebagian besar pendapatan mereka dari pemerintah dan perkebunan pribadi mereka.Jutaan poundsterling menetes ke seluruh keluarga kerajaan, termasuk Pangeran William dan istrinya Catherine, Duchess of Cambridge, termasuk Pangeran Harry.
Tiga sumber utama pendapatan Sang Ratu adalah Sovereign Grant atau hibah negara, properti pribadi dan investasinya, hingga pendapatan dari the Duchy of Lancaster estate.
Hibah negara pada dasarnya adalah rekening pengeluaran yang meliputi biaya perjalanan, keamanan, staf dan pemeliharaan istana kerajaan.
Sang Ratu menerima £ 42.8 juta (US$ 58 juta) bebas pajak dari hibah negara tersebut pada tahun 2016-2017. Pembayaran itu diproyeksi melonjak hingga 78% menjadi £ 76,1 juta (US$ 103 juta) di tahun selanjutnya untuk membiayai renovasi Istana Buckingham.
Klik selanjutnya
Hiburan - Selebritas - Google Berita
January 09, 2020 at 11:14AM
https://ift.tt/36Il31q
Pangeran Harry Mundur, Ini Sumber Harta Keluarga Kerajaan Inggris - Detikcom
Hiburan - Selebritas - Google Berita
https://ift.tt/2ovZz6Q
Shoes Man Tutorial
Pos News Update
Meme Update
Korean Entertainment News
Japan News Update
No comments:
Post a Comment